Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

PEREMPUAN ITU WAJIB DI RUMAH

  Perempuan. Tidak peduli usia dan status hubungannya, mereka bisa diperkosa di mana dan oleh siapa pun meski sudah memakai pakaian yang serba tertutup. Di samping itu, perempuan itu lemah, cengeng, cerewet, moody . Oleh karena itu, sebaiknya mereka tetap di rumah. Pernyataan itu benar, tapi tidak 100% benar. Sebab, kehidupan dunia tidak selalu berjalan sesuai dengan apa yang menjadi seharusnya. Beberapa faktor bisa memaksa perempuan untuk bekerja. Menurut saya, tiga faktor utamanya adalah suami, sosial, dan ekonomi. Faktor suami, bisa suaminya meninggal, sakit keras, atau maaf, menceraikan. Faktor sosial, salah satunya adalah penjahit. Rata-rata, perempuan lebih mahir menjahit ketimbang laki-laki karena mereka teliti, rapi, dan sabar. Sehingga, pekerjaan yang berhubungan dengan jahit-menjahit akan diserahkan kepada perempuan. Faktor ekonomi, kita sepakat bahwa zaman sekarang semua serba mahal, semua serba uang. Sehingga, banyak istri yang ikut bekerja meski hanya sekedar m...

PEMAKAN BABI ADALAH PENDOSA

  Babi adalah binatang yang sangat tidak senonoh. Hewan satu ini dikenal rakus. Sampai-sampai, muntahan dan kotorannya sendiri saja dimakan. Bisa dibayangkan, hewan ini kotornya sampai DNA. Hal ini membuat suatu agama menyatakan bahwa daging babi itu haram. Jadi, agama yang tidak mengharamkan daging babi adalah agama yang salah dan orang yang mengkonsumsi olahan babi adalah pendosa. Tunggu dulu, anda tidak boleh seenaknya memberikan stigma negatif seperti itu. Sebab, para ahli agama sepakat bahwa daging babi boleh dimakan dalam kondisi yang mengancam nyawa seperti perang, tinggal di lingkungan yang hanya bisa memelihara babi, dan lain sebagainya. Tentunya, ada syarat mutlaknya. Pertama, kondisinya memang TERDESAK, tidak ada pilihan lain. Kedua, daging babi harus diolah sesuai petunjuk medis agar terhindar dari segala macam penyakit yang ada. Kalau ingin makan babi, saya TIDAK merekomendasikan makan di restoran. Sebab, meskipun koki di sana bisa dibilang ahli dan terpelajar,...

KASTA ITU DISKRIMINATIF

Selama 12 tahun sekolah, dalam pelajaran IPS pasti ada materi yang menerangkan tentang kasta. Sayangnya, cara penyampaian dalam buku mana pun sebenarnya kurang tepat. Kasta seolah sesuatu yang bersifat diskriminatif di mana sebagian manusia dipandang berkelas, sebagian lagi dipandang hina. Itu jelas KELIRU. Agama Hindu menyatakan bahwa derajat setiap manusia adalah SETARA. Sama-sama ciptaan Tuhan Yang Maha Tunggal. Kasta itu sebenarnya membagi manusia berdasarkan PEKERJAANNYA. 1. Brahmana. Mereka membaca kitab suci dan dakwah menuntun puluhan atau bahkan ratusan orang. Agama Hindu mengharamkan umatnya membaca kitab suci tanpa didampingi oleh kaum Brahmana. Mereka tidak boleh melakukan pekerjaan yang bersifat terikat dengan dunia dengan tujuan memperkaya diri seperti tiga kasta bawahnya. Jadi, mereka berhak ditunjang hidupnya.  (Ahli Agama, Tabib/Dokter) 2. Ksatria. Mereka memimpin pemerintahan dan mempertaruhkan nyawa untuk menjaga desa/negara dari segala ancaman. Dua kasta...